Berita
                    Persaingan Pasar Tanker Kian Ketat, PIS Siapkan US$1,6 Miliar
- 15 Mar 2022
 - 1438
 - INSA
 
Persaingan kapal pada pasar pelayaran tanker di Indonesia akan semakin ketat menyusul rencana PT Pertamina Interna-tional Shipping (PIS) yang akan meng-investasikan US$1,6 miliar untuk pengadaan tanker, baik untuk domestik maupun internasional.
Read more
                    Kemenhub Dorong Pelaut RI Tingkatkan Kemampuan
- 14 Mar 2022
 - 1198
 - INSA
 
JAKARTA—Kementerian Perhubungan (Kemenhub) melalui Balai Besar Pendidikan Penyegaran dan Peningkatan Ilmu Pelayaran Jakarta mendorong pelaut Indonesia meningkatkan kemampuan dan keterampilan di era digitalisasi industri 4.0 menuju era 5.0.
Read more
                    Dukung MotoGP Mandalika, Kemenhub Siapkan Pelabuhan Kapal Wisata dan Rute Pelayaran
- 11 Mar 2022
 - 1553
 - INSA
 
JAKARTA--Kementerian Perhubungan (Kemenhub) melalui Direktorat Jenderal Perhubungan Laut menyiapkan empat rute pelayaran yang disediakan untuk penonton MotoGP 2022 di Mandalika.
Read more
                    Mariana Bahagia Luncurkan Kapal Ro-Ro 150 GT Pesanan Kemenhub
- 10 Mar 2022
 - 2826
 - INSA
 
PT Mariana Bahagia, galangan kapal di Palembang, Sumatra Selatan terus mem- peroleh kepercayaan dari Kementerian Perhubungan untuk membangun berba- gai tipe kapal Ro-Ro.
Read more
                    Kebijakan Tidak Melayani Reflag Out Akan Ganggu Peremajaan Armada
- 06 Feb 2022
 - 2019
 - INSA
 
JAKARTA--Kementerian Perhubungan Republik Indonesia membuat ambyar industri pelayaran nasional setelah menerbitkan surat Direktur Jenderal Perhubungan Laut Kementerian Perhubungan No.AL.001/1/1DJPL/2022 tertanggal 5 Januari 2022 tentang Ketersediaan Ruang
Read more